Kata Sifat Bahasa Inggris Yang Sering Digunakan (Common Adjectives)

Kata Sifat Bahasa Inggris Yang Sering Digunakan (Common Adjectives) - Pola kalimat dalam bahasa inggris tidak jauh beda dengan pola kalimat bahasa Indonesia. Membuat sebuah kalimat dalam bahasa inggris itu gampang bagi yang sudah terbisa menggunakan bahasa Inggris di dalam kehidupan sehari-hari berbeda dengan kita-kita ini yang belum terbiasa.
Kata Sifat Bahasa Inggris Yang Sering Digunakan (Common Adjectives)
Dalam sebuah kalimat kita memerlukan subjek, objek dan predikat. Selain itu juga kita biasanya menambahkan kata sifat ataupun keterangan diakhir sebuah kalimat supaya kalimat itu terlihat jelas magsud dan tujuannya. Baiklah dikesempatan kali ini kita akan membahas salah satu diantara penyusun sebuah kalimat yaitu kata sifat (adjectives). kata sifat ada banyak sekali dan kalaupun itu dihafal mungkin bisa membuat kita pusing dan disini saya akan membahas kata-kata sifat yang paling sering digunakan dalam percakapan sehari-hari. dalam Bahasa Inggris disebut dengan Common Adjectives.

Daftar kata sifat bahasa Inggris Common Adjectives

  • angry (marah)
  • attractive (menarik)
  • awful (mengerikan)
  • bad (buruk)
  • beautiful (cantik)
  • bored (bosan)
  • busy (sibuk)
  • careful (hati-hati)
  • clear (jelas)
  • clever (pintar)
  • comfortable (nyaman)
  • common (umum)
  • complete (lengkap)
  • confused (bingung)
  • curious (ingin tahu)
  • depressed (sedih)
  • different (berbeda)
  • difficult (sulit)
  • easy (mudah)
  • embarrassed (malu)
  • expensive (mahal)
  • famous (terkenal)
  • far (jauh)
  • few (beberapa)
  • fine (bagus)
  • friendly (ramah)
  • frightened (ketakutan)
  • funny (lucu)
  • gifted (berbakat)
  • good (baik)
  • gorgeous (cantik)
  • great (hebat, besar)
  • happy (bahagia)
  • healthy (sehat)
  • helpful (bermanfaat)
  • high (tinggi)
  • hungry (lapar)
  • important (penting)
  • impossible (mustahil)
  • innocent (murni)
  • interesting (menarik)
  • kind (baik)
  • large (besar)
  • lazy (malas)
  • little (kecil, sedikit)
  • long (panjang)
  • lovely (cantik)
  • modern
  • nice (bagus)
  • odd (aneh)
  • old (tua)
  • perfect (sempurna)
  • poor (miskin)
  • precious (berharga)
  • pretty (cantik)
  • public (umum)
  • real (nyata)
  • rich (kaya)
  • same (serupa)
  • short (pendek)
  • shy (pemalu)
  • similar (mirip)
  • small (kecil)
  • strong (kuat)
  • successful (sukses)
  • ugly (buruk)
  • unusual (tidak biasa)
  • upset (kecewa)
  • wrong (salah)
  • young (muda)

 Contoh kalimat common Adjectives


  1. I felt upset to you because your statement yesterday. (Aku merasa kecewa padamu karena pernyataanmu kemarin)
  2. The young generation should have a big dream to built this country. (Generasi muda seharusnya mempunyai mimpi yang besar untuk membangun negeri ini)
  3. Be careful with your tongue because it will kill you. (Hati-hati dengan lidahmu karena itu bisa membunuhmu)
  4. The movie is very frightened I have ever seen. (Film itu sangat menakutkan yang pernah aku lihat)
  5. She is very friendly to other people in around her. It makes everybody love her. (Dia sangat ramah kepada orang lain di sekitarnya. Hal itu membuat setiap orang menyayanginya)
  6. I feel embarrassed to give a speech in front of my teachers. (Aku merasa malu untuk memberikan sebuah pidato di depan guru-guruku)

Baiklah sobat sekian dulu pembahasan kita hari ini tentang Kata Sifat Bahasa Inggris Yang Sering Digunakan (Common Adjectives). Saya minta maaf jika dalam penjelasan di atas ada yang salah. 

Artikel Terkait

Previous
Next Post »